Keputusan Menteri Keuangan Nomor 32/KMK.09/2013
Kerangka Kerja Penerapan Pengendalian Intern dan Pedoman Teknis Pemantauan Pengendalian Intern di Lingkungan Kementerian Keuangan
Dasar Hukum (Mengingat)
- Peraturan Pemerintah Nomor 60 Tahun 2008 tentang Sistem Pengendalian Intern Pemerintah
- Keputusan Menteri Keuangan Nomor 152/KMK.09 /2011 tentang Peningkatan Penerapan Pengendalian Intern di Lingkungan Kementerian Keuangan sebagaimana diubah dengan Keputusan Menteri Keuangan Nomor 435/KMK.09/2012
Riwayat
- Menindaklanjuti: Keputusan Menteri Keuangan Nomor 152/KMK.09 /2011 tentang Peningkatan Penerapan Pengendalian Intern di Lingkungan Kementerian Keuangan sebagaimana diubah dengan Keputusan Menteri Keuangan Nomor 435/KMK.09/2012
- Ditindaklanjuti dengan: Keputusan Dirjen Perbendaharaan Nomor KEP-34/PB/PB/2013 tentang Tata Kelola Pelaksanaan Tugas Kepatuhan Internal di Lingkungan Direktorat Jenderal Perbendaharaan
Leave a Reply